Baru Coba Blog UKURAN LAPANGAN BULUTANGKIS STANDART INTERNASIONAL - COCKATOO Badminton
Headlines News :
Home » » UKURAN LAPANGAN BULUTANGKIS STANDART INTERNASIONAL

UKURAN LAPANGAN BULUTANGKIS STANDART INTERNASIONAL

Written By Unknown on Selasa, 02 April 2013 | 11.51

COCKATOO BADMINTON CLUB kali ini akan menjelaskan perihal Ukuran Lapangan Bulutangkis Standart Internasional. Bagi anda penggemar Bulu Tangkis dan ingin membuat atau mengetahui perihal seluk beluk lapangan bulu tangkis, berikut ini adalah Ukuran Lapangan Bulu Tangkis Standar Internasional.

Penjelasan Gambar Ukuran Lapangan Bulu Tangkis

A. Partai Tunggal / Satu Pemain / 1 on 1
  • Panjang=11,88meter
  • Lebar=5,18meter
  • Luas=61,5384meter persegi
  • Tinggi Tiang Net=1,55meter
  • Tinggi Atas Net = 1,52 meter
  • JarakNetKeGarisService=1,98meter
  • Jarak Garis Service ke Sisi Lapangan Luar = 3,96 meter

B. Partai Ganda / Dua Pemain / 2 on 2
  • Panjang = 13,40 meter
  • Lebar = 6,10 meter
  • Luas = 81,74 meter persegi
  • Tinggi Tiang Net = 1,55 meter
  • Tinggi Atas Net = 1,52 meter
  • Jarak Net Ke Garis Service = 1,98 meter
  • Jarak Garis Service ke Sisi Lapangan Luar = 4,72 meter
Sedangkan lebar garis lapangan bulu tangkis adalah 5cm saja. kalau anda membuat lantai bulu tangkis dari keramik, sebaiknya lebar garis dibuat dari keramik yang dipotong 5cm lebar warna putih. Selain hemat cat/ pengecatan ulang juga warnanya tidak akan hilang.

Kalau lapangan bulu tangkis indoor tinggi plafon gedung 10 Meter minimal sudah mencukupi.
Demikian ukuran lapangan bulu tangkis standar.


Selamat bermain Bulu Tangkis.

Share this article :

Ditulis Oleh : Unknown ~ Cockatoo 21

Johan Purnomo Sobat sedang membaca artikel tentang UKURAN LAPANGAN BULUTANGKIS STANDART INTERNASIONAL. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

:: Get this widget ! ::

Subscribe To Get FREE

1 komentar:

 
Support : Cara Gampang Blog
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2013. COCKATOO Badminton - All Rights Reserved
Cockatoo
Last Modified by : Cara Gampang Blog | Johan Purnomo